Memilih Browser Mozilla Firefox Atau Google Chrome:
- Browser Mozilla Firefox
- Fitur tambahan / add ons banyak yang disediakan oleh software tempat berseluncur internet ini
- Untuk menjamin keamanan, firefox memisahkan antara private browsing dan tidak private browsing. Bagi sobat yang bercita atau memang seseorang pebisinis internet, browser ini cocok untuk sobat
- Jika sobat ingin Mengganti tampilan browser mozilla firefox, lebih mudah sehingga tidak membuat sobat cepat bosan
- Dapat memperbesar ukuran teks
- Updatenya mudah
- Saat memulai start, loading terasa lama
- Tidak memiliki pertahanan untuk masalah malware
- Tidak mampu dengan memory yang besar, apalagi jika ditambah dengan tab - tab baru
- Browser Google Chrome
- Mendukung java dan flash
- Ketika start pertama kali atau berpindah tab, terasa ringan dan gesit
- Updatenya mudah
- Desainnya minimalis dan simple
- Mendukung bahasa Indonesia
- Kalau mau install, sobat harus online. Karena chrome tidak menyediakan file masternya
- Jika sobat membuka tab lebih banyak, chrome akan membutuhkan memory yang banyak untuk browsing
- Google chrome ternyata masih dalam versi beta
0 Response to "Memilih Browser Mozilla Firefox Atau Google Chrome"
Posting Komentar